Tampilkan postingan dengan label Parenting. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Parenting. Tampilkan semua postingan

Minggu, 17 Januari 2016

Cara Mengatasi Anak yang Suka Makan Permen, Coklat, & Manisan Berlebih


Cara Mengatasi Anak yang Kecanduan Makan Manisan, Permen, Coklat dll





Makanan
manis seperti permen dan coklat banyak disukai oleh banyak orang khususnya anak
– anak. Mungkin rasanya yang manis dan enak membuat makanan ini lebih banyak di
gemari. Namun, dari makanan manis itulah muncul berbagai macam gangguan
kesehatan pada anak.



Kecanduan
permen, coklat dan makanan manis sejak dini dapat

Jumat, 25 September 2015

5 Tips Penanganan Muntah Pada Anak

5 Tips Penanganan Muntah Pada Anak - Muntah adalah mengeluarkan kembali makanan atau minuman yang telah ditelan. Muntah seringkali dialami oleh bayi dan anak karena mereka belum bisa mengendalikan terhadap batas jumlah makanan yang masuk kedalam tubuh. Muntah juga bisa disebabkan oleh adanya satu penyakit yang menyerang si kecil.




Berikut ini beberapa penyebab muntah yang dapat ditemukan pada

Sabtu, 22 Agustus 2015

Infeksi Kongenital – Penyebab dan Gejala

Infeksi Kongenital – Penyebab dan Gejala - Banyak infeksi yang memengaruhi bayi baru lahir ditularkan dari ibu ke bayi, baiks elama kehamilan atau persalinan. Oleh karena infeksi ini bersamaan dengan kelahiran bayi maka infeksi ini dikenal sebagai infeksi kongenital. Infeksi ini paling sering disebabkan oleh virus dan parasit.



Infeksi kongenital meliputi HIV (yang menyebabkan AIDS ), rubella (

Selasa, 18 Agustus 2015

Memelihara Kecukupan Oksigen Bagi Anak Yang Sehat

Memelihara Kecukupan Oksigen Bagi Anak Yang Sehat - Oksigen adalah salah satu zat kimia yang terdapat di udara, dan sangat vital bagi tubuh kita. Kekurangan oksigen pada bayi dan anak bisa berakibat fatal karena sel-sel yang seharusnya bisa berkembang menjadi gugur sehingga menghambat perkembangan pada umumnya. Beberapa anak membutuhkan tambahan oksigen pada saat-saat tertentu, misalnya:

Saat

Selasa, 11 Agustus 2015

Membuat Anak Tetap Nyaman Dalam Perjalanan



Membuat Anak Tetap Nyaman dan Menyenangkan Dalam Perjalanan - Perjalanan adalah saat seseorang berpindah dari suatu tempat ke tempat lainnya. Perjalanan bisa dilakukan sendiri atau bersama-sama keluarga, teman, dan orang lain. Perjalanan bisa dilakukan dengan jalan darat, lau, udara. Alat transportasi saat ini telah banyak menampilkan fasilitas yang baik sehingga bagi bayi dan anak tak ada

Minggu, 09 Agustus 2015

Mengenal 4 Jenis Gangguan Perilaku Pada Anak



Mengenal 4 Jenis Gangguan Perilaku Pada Anak - Perilaku merupakan hal yang dilakukan oleh seseorang setelah melalui proses berpikir untuk beberapa lama. Perilaku pada manusia meliputi perilaku keseharian, perilaku saat berkomunikasi dengan orang lain, perilaku dalam usaha dan pekerjaan, serta perilaku terhadap Sang Maha Pencipta. Anak-anak memiliki perilaku yang tak jauh berbeda dengan orang

Jumat, 26 Juni 2015

Anak Banyak Aktifitas, Perlukah diberi Vitamin?






Anak Banyak Aktifitas, Perlukah diberi Vitamin? – Anak-anak usia sekolah biasanya selain memiliki aktifitas bermain dengan teman-temannya juga sudah memiliki banyak kegiatan di sekolah. Kegiatan ekstrakurikuler seperti drum band, pramuka, les, dan lainnya membuat mereka memiliki banyak aktifitas. Sebagai orang tua sudah sewajarnya menginginkan anak-anak selalu sehat dan ceria. Namun

Sabtu, 25 April 2015

Bolehkah Bayi Dibedong?




Bolehkah bayi dibedong? - Setelah melahirkan Ada sebuah kebiasaan yang banyak dilakukan para ibu zaman dulu yaitu bayi tersebut dibedong atau bayi dibungkus rapat - rapat mengunakan kain. Biasanya dilakukan usai mandi sore hari. Bayi digedong dengan harapan mampu memberikan rasa hangat pada tubuh bayi. Selain itu digedong dilakukan untuk memperbaiki bentuk kaki bayi yang bengkok. Benarkah

Sabtu, 18 April 2015

Kenali Pilek Alergi pada Anak


Kenali Pilek Alergi pada Anak – Pernahkah mengalami hal berikut ini, dimana setiap pagi saat bangun tidur, buah hati Anda selalu bersin-bersin dan hidungnya pun berair mengeluarkan ingus. Ia pun harus sibuk menghapusnya ingusnya. Tidak hanya itu saja matanya pun terasa gatal dan berair. Hal tersebut baru berhenti atau agak reda saat hari mulai siang menjelang pukul 10.00. Hal tersebut selalu

Jumat, 17 April 2015

Pentingnya Imunisasi Bagi Seseorang




Pentingnya Imunisasi Bagi Seseorang – Imunisasi identik hanya untuk anak-anak? Benarkah demikian? Anggapan ini sebenarnya tidak sepenuhnya salah pasalnya anak-anak cenderung belum memiliki daya imun yang kuat. Sehingga akan lebih cepat terkena penyakit. Itulah mengapa sejak lahir perlu diperhatikan imunisasi apa saja yang sudah maupun belum diberikan. Imunisasi sebenarnya juga tidak hanya

Senin, 06 April 2015

Tips Memilih Es Krim Yang Aman Bagi Anak



Tips Memilih Es Krim Yang Aman Bagi Anak - Es krim merupakan jenis minuman yang padat dan terasa dingin. Bahan-bahan pembuat es krim antara lain susu, telur, gula, dan perasa. Es krim sangat disukai oleh anak-anak sampai dewasa. Rasanya yang lezat dan sensasi dinginnya menumbuhkan kebahagiaan tersendiri bagi yang menikmatinya.

Kapan Boleh Mengenalkan Es Krim pada Anak?
Es krim bisa dikenalkan

Rabu, 18 Maret 2015

Perlukah Bayi Diberi Empeng?



Perlukah Bayi Diberi Empeng? - Empeng adalah dot kecil yang terbuat dari bahan plastik sebagai peganngannya dan bahan karet sebagai dot-nya. Empeng berbeda dengan dot yang ada pada botol susu,sebab empeng bukan untuk menyalurkan susu atau minuman lain kemulut bayi, tetapi untuk mainan si bayi.

Secara teori psikologi, sebenarnya bayi tidak perlu diberi empeng asalkan kebutuhannya untuk

Senin, 23 Februari 2015

Amankah Cokelat Dikomsumsi Oleh Anak?

Amankah Cokelat Dikomsumsi Oleh Anak? - Cokelat merupakan makanan yang terbuat dari biji buah pohon bernama sama, yaitu pohon 'cokelat'. Cokelat yang kita kenal sekarang ini telah melalui proses pengolahan dan pencampuran dengan bahan-bahan lainnya sehingga terasa manis dan lezat. Permen cokelat misalnya, merupakan jenis camilan dari bahan cokelat yang telah dicampur susu, gula, krem nabati, dan

4 Kriteria Camilan Sehat bagi Si Kecil

4 Kriteria Camilan Sehat bagi Si Kecil - Camilan adalah makanan kecil atau ringan yang di komsumsi di sela-sela jam makan utama. Bagi anak-anak, camilan memegang peranan penting sebab mereka belum bisa menghabiskan makanan dalam jumlah banyak dalam satu waktu sehingga menyelingi dengan camilan bergizi bisa turut memenuhi kebutuhan nutrisi anak.



Nah, oleh sebab itulah orang tua perlu mengenali

Senin, 26 Januari 2015

Cara Menjaga Kesehatan Ibu Hamil


Tips Kesehatan Super - Hamil adalah dimana kondisi yang rentan bagi seorang ibu, rentan bagi kesehatan nya juga bayi yang di kandung, terutama saat usia kandungan masih muda. Lalu bagaimana cara menjaga kesehatan ibu yang sedang hamil? Berikut ini Tips Kesehatan akan berbagi cara-caranya:


Ilustrasi Ibu Hamil Sehat - Sumber Google Image


Cara Menjaga Kesehatan Ibu Hamil

Mandi 2 kali sehari

Selasa, 20 Januari 2015

Hal - hal Yang Perlu Dilakukan Ketika Bayi Baru Lahir


Hal-hal yang perlu seorang ibu lakukan ketika bayinya baru lahir adalah mengetahui apakah bayi dalam kondisi sehat, adapun ciri-ciri bayi yang sehat adalah: ketika bayi lahir ia segera menangis, seluruh tubuh bayi kemerahan, bayi bergerak aktif, bayi bisa menghisap puting susu ibu dengan kuat, dan berat bayi 2500 gram atau lebih.







Selain dari pada itu, seorang ibu yang baru melahirkan

Senin, 19 Januari 2015

Cara Menjaga Kesehatan Bayi dan Anak


Bagaimana ibu menjaga kesehatan bayi dan anak? Bayi adalah dimana kondisi umur anak yang masih sangat rentan dengan serangan penyakit, untuk itu seorang ibu harus paham betul bagaimana cara menjaga bayi nya agar tetap sehat. Berikut ini tips nya semoga dapat membantu anda:







Amati pertumbuhan anak

Timbang berat badan anak sebulan sekali dimulai dari saat anak berusia 1 bulan sampai 5 tahun

Apa Saja Yang Perlu Dilakukan Ibu Hamil


Uh senangnya ketika kehamilan datang, kebahagiaan dapat dirasakan ibu yang sedang hamil, suami, dan seluruh keluarga. Oh ya, dalam kehamilan ada hal-hal yang perlu di perhatikan oleh ibu hamil, apa saja hal tersebut? simak berikut ini daftar nya:







Periksa kehamilan secepatnya dan sesering mungkin sesuai anjuran petugas agar ibu, suami dan  sekeluarga dapat mengetahui secepatnya jika ada

Jumat, 02 Januari 2015

Tips Untuk Mengasah Kemampuan Anak

Tips Untuk Mengasah Kemampuan Anak - Asah merupakan saran untuk mepertajam kemampuan anak yang dilakukan orang tua atau atau pengasuh mereka. Mengasuh kemampuan disini bukan hanya kemampuan secara fisik saja, tetapi kemampuan anak secara menyeluruh. Kemampuan secara fisik, psikis, dan spiritual.






Berbagai Cara Mengasah Kemampuan Anak
Asah berhubungan dengan pola asuh yang dijalankan oleh

Minggu, 30 November 2014

4 Langkah Awal Yang Tepat Atasi Demam Pada Anak

4 Langkah Awal Yang Tepat Atasi Demam Pada Anak - Bila bayi dan anak sudah mengidap demam, pasti akan membuat orang tua cemas dan panik, ditambah lagi anak mengalami perubahan tingkah laku, rewel serta seringkali mengigau, ini membuat orang tua semakin stres. Sebenarnya ibu tidak perlu panik berlebihan ketika bayinya demam, berusahalah tetap tenang, dan tidak selalu harus mengunjungi dokter.